Lifestyle
Senin, 6 Februari 2023 - 17:35 WIB

Banyak Jajanan Manis, Awas! Diabetes Hantui Anak-Anak

Penyakit diabetes melitus tipe 1 menghantui anak-anak karena banyak mengonsumsi jajanan manis.

Adib Muttaqin Asfar   Chelin Indra Sushmita     Chelin Indra Sushmita   | Solopos.com

SOLOPOS.COM - Ilustrasi anak makan permen. (Freepik)

Solopos.com, JAKARTA — Banyaknya jajanan dengan tambahan gula yang membuatnya terasa manis wajib menjadi perhatian, apalagi jika dikonsumsi anak-anak dalam jumlah yang berlebihan. Berdasarkan data dari Ikatan Dokter Anak Indonesia (IDAI), sebanyak 1.645 anak mengidap diabetes mellitus. Dari jumlah itu, paling banyak anak usia 10-14 tahun yang menjadi pengidapnya.

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif