Lifestyle
Sabtu, 11 Agustus 2018 - 23:10 WIB

Daftar Wahana Wisata Edukasi Seru untuk Liburan Anak

Chelin Indra Sushmita  /  Rini Yustiningsih  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Singapore Zoo (Pictagram)

Solopos.com, SOLO – Liburan memang masih lama. Tapi, tidak ada salahnya Anda merangcang perjalanan liburan dengan si kecil mulai dari sekarang. Sebaiknya pilih tempat yang menawarkan wisata edukasi untuk menambah pengetahuan si kecil.

Masih bingung menentukan tujuan wisata edukasi? Coba saja terbang ke Singapura. Ada berbagai wahana wisata edukasi yang layak dikunjungi bersama buah hati. Berikut daftar wisata edukasi di Singapura yang direkomendasikan Solopos.com, Sabtu (211/8/2018), khusus untuk Anda:

Advertisement

Museum Madame Tussauds Singapura

Siapa yang tidak tahu Museum Madame Tussauds? Tempat ini merupakan museum lilin tersohor di dunia. Ratusan patung lilin dari pesohor dunia ada di dalam museum tersebut.

Advertisement

Siapa yang tidak tahu Museum Madame Tussauds? Tempat ini merupakan museum lilin tersohor di dunia. Ratusan patung lilin dari pesohor dunia ada di dalam museum tersebut.

Anda bisa mengajak si kecil berfoto sekaligus memperkenalkannya dengan karakter patung lilin tersebut. Harga tiketnya tidak terlalu mahal, hanya sekitar Rp199.000.

Universal Studio Singapura

Advertisement

Singapore Zoo

Singapore Zoo adalah kebun binatang terbaik di Singapura. Pengunjung bebas melihat tingkah laku hewan yang menghuni kebun binatang itu dengan aman. Pengelola tempat wisata tersebut mengurus semua binatang yang dikoleksi dengan sangat baik.

Anda bisa melihat aneka satwa di taman seluas sembilan hektare itu dengan membayar tiket seharga Rp310.000.

Advertisement

Gardens by the Bay

Gardens by the Bay bukanlah kebun biasa. Kebun ini memiliki koleksi tanaman dari berbagai negara di dunia. Konsep kebun ini dibuat sangat kreatif sehingga tidak akan membuat pengunjung bosan.

Semua tanaman dipisahkan berdasrkan habitat aslinya. Anda bahkan bisa melihat air terjun setinggi 35 meter di dalam gedung bertingkat itu. Semua tanaman di kebun itu terawat dengan sangat baik. Anda tentu tidak akan bosan memandanginya.

Advertisement

Harga tiket promo themepark internasional ini dibanderol Rp254.4000, cukup terjangkau bukan?

Nah, Anda bisa mendapatkan berbagai tiket themepark internasional itu di situs jual beli online terpercaya, Tokopedia. Segera tentukan tujuan wisata dan beli tiket promo dengan harga terbaik. Anda juga bisa sekaligus memesan tiket kereta api untuk bepergian jarak jauh.

Tokopedia merupakan mitra situs resmi tiket kereta api online. Beli tiket kereta api di Tokopedia bakal lebih mudah dan cepat. Tidak perlu mengantre di loket, Anda bisa membeli tiket kereta api sesuai kebutuhan lengkap dengan tempat duduk yang diinginkan.

Tunggu apalagi, rencanakan liburan #MulaiAjaDulu di Tokopedia.

Advertisement
Kata Kunci : Liburan Tokopedia Wisata
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif