Lifestyle
Selasa, 13 Desember 2022 - 15:42 WIB

Ini 4 Tips Memilih Lampu Taman untuk Pekarangan Rumah agar Cantik & Aman

Bc  /  Sri Sumi Handayani  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Contoh lampu taman untuk pekarangan rumah. (Istimewa/Ruparupa.com)

Solopos.com, JAKARTA — Lampu taman menjadi faktor utama menciptakan pekarangan rumah yang cantik di malam hari.

Tentu, Anda tidak ingin melihat taman rumah yang sudah ditata seindah mungkin malah terlihat gelap saat malam hari, bukan? Maka dari itu, Anda perlu memasang lampu taman sebagai penerangan. Namun, Anda perlu memperhatikan beberapa hal berikut ini saat membeli lampu taman untuk perkarangan rumah.

Advertisement

Berikut ini tips memilih lampu taman:

1. Tentukan Jenis Lampu

Pertama-tama, Anda harus menentukan jenis lampu yang ingin digunakan di taman. Setiap jenis lampu memiliki fungsi dan model berbeda-beda.

Advertisement

1. Tentukan Jenis Lampu

Pertama-tama, Anda harus menentukan jenis lampu yang ingin digunakan di taman. Setiap jenis lampu memiliki fungsi dan model berbeda-beda.

Misalnya, pilih lampu taman jenis sorot jika Anda ingin menciptakan titik fokus tertentu. Apabila Anda ingin mempercantik area pekarangan maka pilih lampu taman pole yang bentuknya menyerupai lampu lantai. Cahaya dari lampu pole ini dapat menyelimuti halaman rumah dengan maksimal.

Baca Juga : Apresiasi Pelanggan, ACE Hadirkan Aneka Program Menarik

Advertisement

Lampu taman yang terang bisa membuat pekarangan rumah terlihat indah di malam hari. Apalagi, jika Anda sudah menata taman dengan berbagai jenis tanaman dan air mancur. Selain itu, rumah yang terang bisa meningkatkan keamanan di malam hari.

3. Tentukan Daya

Lampu taman akan menyala hampir 12 jam setiap hari atau mulai matahari terbenam hingga terbit. Jadi, Anda harus memilih lampu LED. Selain hemat energi, lampu ini juga ramah lingkungan.

Baca Juga : Inilah 7 Perlengkapan yang Wajib Ada di Rumah Baru

Advertisement

4. Pilih yang Menyala Otomatis

Tanpa kontrol otomatis maka Anda harus mengoperasikan pencahayaan di luar ruangan secara manual. Supaya tidak repot, Anda bisa memilih lampu taman yang otomatis menyala saat gelap dan mati ketika matahari terbit. Lampu seperti ini dapat mengurangi tagihan listrik bulanan.

Nah, itu dia empat tips yang perlu diperhatikan sebelum membeli lampu taman. Anda bisa menemukan berbagai jenis lampu untuk di rumah hanya melalui ACE Online atau toko offline ACE Hardware.

Tenang saja, ACE Hardware juga menjual berbagai alat elektronik lain, seperti alat penyejuk ruangan, kipas angin, dan ala penyedot debu. Yuk, belanja sekarang juga!

Advertisement

Baca Juga : Tips Membuat Taman di Rumah

Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif