Anda bisa mencari berdasar kategori
atau judul berita
Masukan kata kunci

Jali, Bahan Pangan Masa Depan Kaya Manfaat

Jali, Bahan Pangan Masa Depan Kaya Manfaat
user
Sabtu, 17 Juni 2023 - 20:18 WIB
share
SOLOPOS.COM - Tanaman jali. (jadesta.kemenparekraf.go.id)

Solopos.com, SOLO–Indonesia terus berusaha mencari solusi untuk memenuhi kebutuhan pangan yang terus meningkat. Salah satu jenis tumbuhan biji-bijian yang memiliki potensi besar untuk dikembangkan sebagai bahan pangan baru sumber karbohidrat adalah jali atau hanjeli.

Jali (Coix lacryma-jobi) yang juga dikenal sebagai jelai adalah sejenis tumbuhan serealia tropika dari suku padi-padian. Bentuknya hampir mirip dengan kacang tanah. Orang kerap salah menganggap jali sebagai barli (Hordeum vulgare) atau jewawut (Setaria italica) padahal keduanya berbeda.

Solopos Stories
Rekomendasi
Berita Lainnya

Koran Solopos


Berita Populer

Dapatkan akses tak terbatas
Part of Solopos.com
ISSN BRIN