Lifestyle
Selasa, 16 Mei 2023 - 11:47 WIB

Kisah di Balik Secangkir Teh

Teh merupakan minuman populer yang biasa tersaji seusai makan atau hadir bersanding dengan camilan ringan.

  Rohmah Ermawati   | Solopos.com

SOLOPOS.COM - Sajian teh. (freepik)

Solopos.com, SOLO–Kebiasaan minum teh menjadi sesuatu yang melekat di tengah-tengah masyarakat Indonesia dan menjadi tradisi yang diwariskan secara turun-menurun. Budaya moci atau minum teh poci khas Slawi, Kabupaten Tegal, Jawa Tengah, merupakan salah satu tradisi minum teh yang telah berlangsung sejak puluhan tahun lalu dan tetap lestari hingga saat ini.

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif